Copy of STEM CELL

Get Started. It's Free
or sign up with your email address
Copy of STEM CELL by Mind Map: Copy of STEM CELL

1. b) Kemampuan untuk memperbaharui dirinya sendiri artinya Stem Cell dapat membuat salinan dirinya sendiri yang identik dengan sel induknya. Kemampuan ini tidak dimiliki sel-sel tubuh lainnya.

2. Kemampuan stem cell

2.1. a) Kemampuan untuk berkembang  atau berdiferensiasi menjadi sel lain, misalnya menjadi sel saraf, sel otot jantung, sel pankreas, dan sebagainya.

3. Pengertian stem cell

3.1. Stem Cell adalah sel yang memiliki potensi untuk berkembang menjadi berbagai sel-sel pembentuk jaringan.

4. Jenis-jenis stem cell

4.1. 1.Jenis Stem Cell berdasarkan kemampuan berdiferensiasi

4.1.1. Totipoten 

4.1.2. Pluripoten

4.1.3. Multipoten

4.1.4. Unipoten

4.2. 2.Jenis Stem Cell berdasarkan sumber asal sel

4.2.1. Stem Cell embrionik

4.2.2. Stem Cell dewasa

4.2.3. Stem Cell Fetal

5. Manfaat stem cell

5.1. pengobatan untuk penyakit saraf

5.2. mengobati kerusakan organ tubuh, penyakit jantung, kanker, diabetes, bahkan HIV/AIDS.