Pembelajaran DARING

Get Started. It's Free
or sign up with your email address
Pembelajaran DARING by Mind Map: Pembelajaran DARING

1. Kelas IV Semester 1

1.1. Kompetensi Inti

1.1.1. 3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain

1.2. Kompetensi Dasar

1.2.1. Pendidikan Kewarganegaraan

1.2.1.1. 3.6 Memahami keberagaman alam dan sumber daya di berbagai daerah

1.2.2. Bahasa Indonenia

1.2.2.1. 3.4 Menggali informasi dari teks cerita petualangan tentang lingkungan dan sumber daya alam dengan bantuan guru dan teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis dengan memilih dan memilah kosakata baku

1.2.3. Ilmu Pengetahuan Alam

1.2.3.1. 3.1 Menjelaskan bentuk luar tubuh hewan dan tumbuhan dan fungsinya 3.2 Mendeskripsikan daur hidup beberapa jenis mahluk hidup

1.2.4. Ilmun Pengetahuan Sosial

1.2.4.1. 3.5 Memahami manusia dalam dinamika interaksi dengan lingkungan alam, sosial, budaya, dan ekonomi

2. Kegiatan Pembelajaran

2.1. Pemberitahuan Lewat WAG

2.1.1. Pemberitahuan di share baik oleh guru maupun oleh ketua kelas

2.2. Absensi lewat Google form

2.2.1. Link Google Form di bagikan di Google Meet

2.2.2. Ngisi Absensi satu Kali di akhir perkuliahan beserta bukti screenshoot Gmeet

2.3. Sehari Sebelum Pembelajaran Guru memberikan Link spotipy Materi

2.3.1. Guru/Dosen memerikan link spotipy di WAG

2.3.2. Materi akan di bahas di Gmeet

2.3.3. Siswa hendaknya mendengarkan terlebih dahulu materi yang telah d sebarkan sebelum pembelajaran dilaksanakan

2.4. Pembelajaran lewat Google Meet

2.4.1. Guru membuat link Gmeet

2.4.2. Diawali dengan pembacaan do'a bersama-sama

2.4.3. Dilakukan absensi secara lisan oleh guru

2.4.4. Guru membahas sekilas materi yang telah di siapkan dan di diskusi kan bersama

2.4.5. Guru menunjuk beberapa siswa untuk menjelaskan kembali materi yang telah di share di WAG sebelumnys

2.5. Evaluasi Pembelajaran

2.5.1. Evaluasi Pembelajaran menggunakan Quizizz

2.6. Tugas

2.6.1. Membuat rekaman melalui spotipy berkenaan dengan pemahaman siswa dalam pembelajaran yang telah di lakukan

3. Media Pembelajaran

3.1. Whatsapp

3.2. Spotipy

3.3. Google Form

3.4. Google Meet

3.5. Quizizz