KERJA SAMA DI IBU PROFESIONAL

Get Started. It's Free
or sign up with your email address
KERJA SAMA DI IBU PROFESIONAL by Mind Map: KERJA SAMA DI  IBU PROFESIONAL

1. Larangan Bekerjasama

1.1. susu formula (sufor)

1.1.1. merusak fitrah

1.2. popok sekali pakai (pospak)

1.2.1. merusak alam

1.3. rokok

1.3.1. merusak fisik

1.4. partai politik (parpol) dan underbow-nya

1.4.1. jalan masuknya berbagai kepentingan

1.5. perusahaan sistem direct selling (DS)

1.5.1. Multi Level Marketing (MLM)

1.5.1.1. rentan konflik kepentingan

1.5.1.2. pemanfaatan massa

1.5.2. Single Level Marketing (SLM)

1.5.2.1. multitafsir

1.5.2.2. dirasionalisasi dlm Borderline DS

2. Ilustrasi

2.1. UMKM Cilok Matahari

2.1.1. punya anak dan saudara yang bantu jual

2.1.2. ingin jadi sponsor acara

2.1.3. dijual keliling dimana-mana

2.2. Penjelasan

2.2.1. Tidak ada proses menggunakan data member yg masif.

2.2.2. Tidak ada kenaikan jenjang karir.

2.2.3. Tidak ada sistem pendaftaran dan iuran anggota.

2.3. Kesimpulan

2.3.1. SLM tanpa syarat keanggotaan, BOLEH bekerjasama

3. Borderline DS

3.1. diskusi bersama founder

3.2. kejelasan larangan bekerjasama

3.3. diajukan Sekreg ke Sekjen dan disetujui

3.4. membantu memahami perusahaan DS yg boleh bekerjasama dan tidak

4. Makna

4.1. dilakukan bersama-sama

4.2. saling menguntungkan

4.3. punya tujuan yang sama

4.4. tidak saling injak

5. Peluang

5.1. IP komunitas besar

5.2. jumlah member terus bertambah

5.3. banyak bekerjasama dgn berbagai pihak

6. Prinsip Kerja sama

6.1. You Win - I Win

6.2. Kerja sama itu SAMA-SAMA KERJA

6.3. Jangan cederai data member