Sebab-sebab konflik
by uziel nathania

1. Pervedaan Antarindividu
1.1. Perbedaan yang menyangkut perasaan, perasaan, pendirian, pendapat atau ide yang berkaitan dengan harga diri, kebanggaan, dan identitas seseorang
2. Perbedaan Kebudayaan
2.1. Kepribadian seseorang dibentuk dalam lingkungan keluarga dan masyarakat dan tidak semua masyarakat memiliki nilai" dan norma" sosial yang sama
3. Perbedaan Kepentingan
3.1. Setiap individu ataupun kelompok sering kali nemiliki kepentingan yang berbeda dengaan individu atau kelompok lainnya. Semua itu bergantung dari kebutuhan" hidupnya
4. Perubahan SosBud yang Terlalu Cepat
4.1. Cultural Lag
4.1.1. Ketertinggalan sistem nilai dan norma sosial
4.2. Cultural Shock
4.2.1. Kegoncangan budaya
4.3. Westernisasi Budaya
4.3.1. Budaya kebarat-baratan
4.4. Cultural lost
4.4.1. Hilangnya beberapa unsur sosial budaya tradisional
4.5. Konsumerisme
4.5.1. Pemakaian barang" konsuksi terutama barang" mewah