Get Started. It's Free
or sign up with your email address
Menjadi Sarjana by Mind Map: Menjadi Sarjana

1. Algorithmic Design

1.1. Mengikuti kegiatan kuliah tiap semesternya

1.2. Mengikuti ujian setiap mata kuliah yang sudah dijadwalkan

1.3. Melakukan penyusunan rencana studi

1.4. Membayar biaya perkuliahan untuk tiap semester

1.5. Melakukan kegiatan positif dan produktif di waktu libur agar mendapat pengalaman (kerja part time, membantu usaha keluarga, dsb.)

1.6. Mencari tahu informasi-informasi penting yang dapat menunjang wawasan sesuai dengan program studi yang dipelajari

2. Evaluasi

2.1. Meninjau kembali Karakteristik Computational Thinking yang telah disusun

2.2. Mencari dan menemukan peluang kekeliruan dalam penyusunan CT yang sudah dilakukan

2.3. Dilakukan berulang kali hingga tidak menemukan adanya kekeliruan

3. Dekomposisi

3.1. Prioritas Kegiatan (Kuliah)

3.2. Manajemen Waktu

3.3. Relasi / Hubungan Sosial

3.4. Biaya

4. Pattern Recognition

4.1. Menyusun waktu kegiatan wajib dan pribadi

4.2. Mencatat waktu perkuliahan, kuis, UTS dan UAS

4.3. Mencatat waktu pembayaran kuliah

4.4. Menyusun waktu untuk menjalin relasi dengan orang-orang

5. Abstraction

5.1. Memprioritaskan kegiatan kuliah

5.2. Mengerjakan tugas dan ujian yang diberikan tepat waktu

5.3. Menyiapkan biaya untuk pembayaran tiap semester

5.4. Meluangkan waktu untuk melakukan hobi / mencari hiburan

5.5. Membangun hubungan baik dengan orang baru