LANDASAN ILMU PENDIDIKAN

Get Started. It's Free
or sign up with your email address
LANDASAN ILMU PENDIDIKAN by Mind Map: LANDASAN ILMU PENDIDIKAN

1. LANDASAN MATERIAL

2. LANDASAN KONSEPTUAL

2.1. LANDASAN FILOSIFIS

2.1.1. Fungsi bagi tenaga pendidikan untuk menentukan gaya mengajar berdasarkan hakikat manusia

2.2. LANDASAN YURIDIS

2.2.1. Fungsinya bagi tenaga pendidik adalah sebagai aturan yang mendasari dan melandasi penyelenggaraan pendidikan.

2.2.1.1. Pasal 31 UUD 1945

2.2.1.2. UU Tentang pokok pendidikan dan kebudayaan.

2.2.1.2.1. UU No 20 Th 2003 pasal 1

2.2.1.2.2. UU No 14 Th 2005

2.2.1.2.3. UU No 19 Th 2005

2.2.1.3. Peraturan Pemerintah

2.3. LANDASAN EMPIRIS

2.3.1. Landasan Psikologis

2.3.1.1. Fungsinya untuk menentukan pendekatan yang digunakan dalam pembelajaran berdasarkan studi ilmiah tentang kehidupan manusia serta gejala-gejala yang berkaitan dengan sapek pribadi manusia.

2.3.2. Landasan Sosiologis

2.3.2.1. Fungsinya sebagai Agent of Change sesuai yang memberikan nilai-nilai peningkatan kualitas kehidupan sosial di masyarakat.

2.3.3. Landasan Historis

2.3.3.1. Fungsinya untuk menentukan tujuan pendidikan, kurikulum/isi pendidikan, metode pendidikan dan pengelolaannya serta kesempatan pendidikan.

2.4. LANDASAN RELIGI

2.4.1. Fungsinya sebagai dasar dalam menanamkan kepribadian yang baik serta semua potensi manusia untuk mampu beriman dan bertakwa kepada Tuhan YME, berbuat baik, hidup sehat, berpotensi cipta, karya dan karsa.