Gantungan Dinding Dari Jeans Bekas . . .

Começar. É Gratuito
ou inscrever-se com seu endereço de e-mail
Gantungan Dinding Dari Jeans Bekas . . . por Mind Map: Gantungan Dinding Dari Jeans Bekas . . .

1. Kelebihan

1.1. Bahannya mudah ditemukan

1.2. Cara membuatnya sangat mudah

1.3. Useful (sangat bermanfaat)

1.4. Unik dan menarik

2. Manfaat

2.1. Daur ulang jeans bekas yang tidak terpakai

2.2. Mengurangi benda-benda kecil atau peralatan rumah tangga yang berserakan

2.3. Sebagai aksesoris dinding

2.4. Membuat tampilan ruangan lebih rapi

2.5. Meminimalisir penggunaan lemari untuk menyimpan peralatan

3. Alat dan Bahan

3.1. Kain dan kantong jeans bekas

3.2. Tripleks/kanvas

3.3. Lem kain

4. Cara Membuat

4.1. Lekatkan kain jeans bekas di atas tripleks/kanvas menggunakan lem

4.2. Susun kantong jeans sesuai keinginan dan semenarik mungkin

4.3. Lekatkan semua kantong jeans pada kain jeans menggunakan lem

4.4. Dan kreasi jeans bekas siap digantung di dinding

5. Ide dan Alasan Membuat

5.1. Banyaknya kain bekas seperti jeans yang tidak terpakai

5.2. Benda-benda kecil atau peralatan rumah tangga yang berserakan dimana-mana

5.3. Aksesoris dinding yang tidak mempunyai kegunaan lain, hanya sekedar hiasan saja