KONSEP DASAR GEOGRAFI

fabil alfiadis

Get Started. It's Free
or sign up with your email address
KONSEP DASAR GEOGRAFI by Mind Map: KONSEP DASAR GEOGRAFI

1. KONSEP KETERKAITAN KERUANGAN

1.1. Keterkaitan antar suatu ruang dengan ruang lainnya baik secara geografis maupun sosial

2. KONSEP DIFFERENSIASI AREA

2.1. menggambarkan keunikan atau karakteristik antara wilayah satu dengan yang lainnya.

3. KONSEP LOKASI

3.1. membahas tentang letak atau posisi spasial dari objek tertentu di permukaan bumi

4. INTERAKSI DAN INTERDEPENDENSI

4.1. berkaitan dengan hubungan timbal balik atau saling ketergantungan antar wilayah.

5. NILAI KEGUNAAN

5.1. mengacu pada kelebihan yang dimiliki suatu tempat atau wilayah tertentu dan memiliki nilai kegunaan yang berbeda berdasarkan fungsinya.

6. KONSEP JARAK

6.1. Ruang yang Menghubungkan Dua Lokasi Atau Dua Objek.

7. KONSEP KETERJANGKAUAN

7.1. Dapat tidaknya atau mudah tidaknya suatu lokasi dijangkau dari lokasi lain.

8. KONSEP POLA

8.1. Bentuk interaksi Manusia dengan lingkungan atau interaksi alam dengan alam maupun sosial Budaya

9. KONSEP MORFOLOGI

9.1. menggambarkan perwujudan daratan di muka bumi, yang merupakan hasil proses pengangkatan atau penurunan wilayah melalui proses geologi.

10. KONSEP AGLOMERASI

10.1. pengelompokan berbagai aktivitas manusia dalam beradaptasi dengan lingkungannya

11. Muhammad Fabil Al Fiadis

11.1. Kelas X i