Technopreneurship (Perancangan Website Penjualan dan Kustomisasi Tas (Well Done Bag) Menggunakan ...

Get Started. It's Free
or sign up with your email address
Technopreneurship (Perancangan Website Penjualan dan Kustomisasi Tas (Well Done Bag) Menggunakan Metode Scrum) by Mind Map: Technopreneurship (Perancangan Website Penjualan dan Kustomisasi Tas (Well Done Bag) Menggunakan Metode Scrum)

1. E-Commerce

1.1. Jenis E-Commerce menurut Laudon and Traver

1.1.1. B2C (Business to Consumer) menjual produk atau jasa pada retail untuk pembeli individu

1.1.2. B2B (Business to Business) menjual produk atau jasa antara perusahaan

1.1.3. C2C (Consumer to Consumer) konsumen yang menjual langsung kepada konsumen lainnya

1.2. Kualitas Website

1.2.1. Information Quality

1.2.1.1. Menyediakan informasi yang akurat

1.2.1.2. Menyediakan informasi yang dapat dipercaya

1.2.1.3. Menyediakan informasi yang relevan

1.2.1.4. Menyediakan informasi tepat waktu

1.2.2. Site Design

1.2.2.1. Tampilan yang atraktif

1.2.2.2. Menciptakan positive experience kepada user

1.2.3. Usability

1.2.3.1. Mudah dioperasikan

1.2.3.2. Mudah digunakan

1.2.3.3. Mudah untuk navigasi

1.2.4. Trust

1.2.4.1. Aman dalam proses transaksi

1.2.4.2. Informasi pribadi aman

1.2.4.3. Barang/jasa dikirim sesuai persetujuan

1.2.5. Emphaty

1.2.5.1. Mudah berkomunikasi dengan organisasi

1.2.5.2. Mudah memberikan feedback

1.3. Alasan

1.3.1. Internet memberikan kemudahan tidak hanya untuk berkomunikasi, tapi juga untuk bertukar informasi, hiburan, dan bahkan belanja tanpa harus pergi ke pasar, supermarket atau mall

1.3.2. Aktivitas belanja online di Indonesia berkembang dengan pesat dari tahun ke tahun

1.3.3. Berdasarkan Redwing Asia tahun 2015, pertumbuhan sektor internet di Indonesia sangat cepat, dengan perkiraan konsensus memprediksi bahwa jumlah pengguna internet akan tumbuh dari 55 juta di 2012 menjadi 125 juta di tahun 2015, yang juga telah menyebabkan ekspansi yang cepat dari layanan online yang lebih menguntungkan seperti e-commerce

2. Metode Scrum

3. Paper

3.1. Failure Factors of The Malaysian IT Technopreneurship

3.2. Customer Perception Mapping Analysis of Indonesian E-commerce Marketplace Sites based on Attributes Usability, Site Design, Information Quality, Trust, and Empathy (Case Study of Tokopedia, Bukalapak, Elevenia, Qoo10, and Rakuten)

3.3. Developing an E-Commerce Website

3.4. Hybrid Recommendation Algorithm for E-commerce Website

3.5. A Design of Security Assessment System for E-commerce Website

4. Security

4.1. Alasan

4.1.1. Mistake Free- situs marketplace harus menjamin bahwa transaksi yang dilakukan oleh customer bebas dari error

4.1.2. Berdasarkan rilis dari Symantec  "Laporan ancaman keamanan internet Symantec", lebih dari 60% dari kerentanan software ditemukan pada aplikasi web

4.1.3. ......

4.2. OWASP (Open Web Application Security Project) Top 10 Security Threats Tahun 2013

4.2.1. Injection

4.2.2. Broken Authentication and Session Management

4.2.3. Cross Site Scripting

4.2.4. Insecure Direct Object References

4.2.5. Security Misconfiguration

4.2.6. Sensitive Data Exposure

4.2.7. Missing Function Level Access Control

4.2.8. Cross Site Request Forgery

4.2.9. Using Known Vulnerable Components

4.2.10. Unvalidated Redirects and Forwards

5. Developing Website

5.1. Front End Development

5.1.1. Homepage

5.1.2. Admin Panel

5.1.3. Contact Page

5.1.4. Shopping Cart Page

5.1.5. Billing System

5.2. Back End Development

5.2.1. Database

5.2.1.1. Create

5.2.1.2. Add

5.2.1.3. Drop

5.2.1.4. Alter

5.2.1.5. Update

5.2.2. Interaksi antara Front End dan Back End

5.3. Database Design