Iniziamo. È gratuito!
o registrati con il tuo indirizzo email
Pencak Silat da Mind Map: Pencak Silat

1. Tujuan Pencak Silat

1.1. Tempat menyalurkan bakat dan minat bagi generasi yang memiliki hobi olahraga, khususnya bela diri.

1.2. Membentuk masyarakat 'berjiwa sehat, berpikir cerdas, berprestasi,

1.3. Membentuk sikap kesatria pada masyarakat dan mendidik mereka untuk berani membela kebenaran juga keadilan, disiplin yang tinggi serta tanggung jawab lahir batin.

1.4. Mendorong dan menggerakkan masyarakat agar lebih memahami dan menghayati langsung hakikat juga manfaat olahraga pencak silat sebagai kebutuhan hidup.

1.5. Mendidik generasi muda supaya tidak terjerumus ke dalam pergaulan bebas dan penggunaan obat terlarang.

2. Fungsi Pencak Silat

2.1. Fungsi beladiri

2.1.1. Pencak silat berfungsi sebagai alat membela diri seseorang jika berada dalam keadaan berbahaya atau tidak menguntungkan.

2.2. Fungsi seni

2.2.1. Pencak silat biasanya dimainkan dengan iringan musik dengan gerakan-gerakan yang disesuaikan dengan lantunan alat musik sehingga menciptakan gerakan yang indah yang dapat dinikmati sebagai pertunjukan.

2.3. Fungsi olahraga

2.3.1. Pencak silat yang melibatkan seluruh otot-otot tubuh yang memiliki pengaruh yang baik pada kemampuan daya otot, memberikan bentuk tubuh yang baik sehingga dapat membuat tubuh menjadi lebih bugar dan sehat.

2.4. Fungsi pendidikan

2.4.1. Pencak silat mengajarkan seseorang untuk memiliki kemampuan, keterampilan, dan kemantapan dalam segala upaya untuk mempertahankan diri terhadap segala ancaman atau bahaya.

3. Teknik Pencak SIlat

3.1. Teknik kuda-kuda

3.2. Teknik sikap pasang

3.3. Teknik arah

3.4. Teknik pola langkah

3.5. Teknik pukulan

3.6. Teknik tendangan

3.7. Teknik tangkisan

3.8. Teknik guntingan

3.9. Teknik kuncian

4. Unsur-Unsur Pencak Silat

4.1. Unsur olahraga

4.2. Unsur kesenian

4.3. Unsur bela diri

4.4. Unsur pendidikan mental kerohanian

4.5. Unsur persaudaraan menuju persatuan