7 Pilar Manajemen Berbasis Sekolah (MBS)

7 Pilar MBS

Get Started. It's Free
or sign up with your email address
7 Pilar Manajemen Berbasis Sekolah (MBS) by Mind Map: 7 Pilar Manajemen Berbasis Sekolah (MBS)

1. Kurikulum & Pembelajaran.

1.1. Pengaturan Kurikulum dan Pembelajaran

1.2. Pengembangan Kurikulum mempertimbangkan :

1.2.1. Karakter peserta didik

1.2.2. Potensi lingkungan sekolah

1.2.3. Masyarakat

1.2.4. Potens daerah

1.2.5. Kesesuaian kebutuhan lingkungan

1.3. Tahapan Pengembangan

1.3.1. Perencanaan

1.3.2. Pengorganisasian

1.3.3. Pelaksanaan

1.3.4. Pengevaluasian

1.4. Pembelajaran

1.4.1. aktif

1.4.2. kreatif

1.4.3. efektif

1.4.4. menyenangkan

2. Peserta Didik

2.1. Permendiknas Nomor 19 tahun 2007 Standar Nasional Pendidikan

2.1.1. PPDB

2.1.1.1. kriteria peneriman peserta didik

2.1.1.2. tata cara penerimaan peserta didik

2.1.1.3. orientasi peserta didik baru

2.2. Prinsip & Prosedur PPDB

2.2.1. pembentukan panitia

2.2.2. pengumuman

2.2.3. kegiatan ppdb

2.2.4. rapat seleksi calon peserta didik baru

2.2.5. pengumuman hasil seleksi

2.2.6. daftar ulang

3. Pendidik & Tenaga Kependidikan

3.1. Pembinaan dan pengembangan pendidik dan tenaga kependidikan

3.1.1. Kelompok Kerja Guru (KKG)

3.1.2. Kelompok Kerja Kepala Sekolah (KKKS)

3.1.3. Lokakarya

3.1.4. Seminar

3.1.5. Studi lanjut

3.1.6. Studi banding

3.1.7. Magang guru

3.1.8. Pertukaran guru antar sekolah

3.1.9. dsb.

4. Sarana & Prasarana

4.1. Identifikasi kebutuhan

4.1.1. Mengetahui kualitas dan kuantitas kebutuhan

4.2. Perencanaan

4.2.1. Dibuat untuk jangka waktu 1 tahun anggaran

4.2.2. Perencanaan Biaya

4.2.2.1. Biaya Pengadaan

4.2.2.2. Biaya Penginventarisasian

4.2.2.3. Biaya Pendistribusian

4.2.2.4. Biaya Penyimpanan/pemeliharaan

4.2.2.5. Biaya penghapusan

4.3. Pengadaan

4.3.1. Buku

4.3.2. Perabotan

4.3.3. Alat tulis kantor

4.3.4. Media pembelajaran

4.3.5. Bangunan

4.3.6. Tanah

4.4. Penginventarisasian

4.4.1. Buku inventaris sekolah

4.4.2. Buku inventaris ruangan

4.5. Penyimpanan/Pemeliharaan

4.6. Penghapusan

5. Pembiayaan

5.1. Prosedur Penyusunan Rencana Strategis Sekolah

5.1.1. Perumusan Visi Sekolah

5.1.2. Perumusan Misi Sekolah

5.1.3. Perumusan Tujuan Sekolah

5.1.4. Perumusan Sasaran Sekolah

5.1.5. analisa SWOT

5.1.6. Penyusunan RKS

5.2. Laporan Penggunaan Dana BOS

6. Hubungan Sekolah & Masyarakat

6.1. Tugas Komite Sekolah

6.1.1. Menyusun RKAS

6.1.2. Menyusun RKS

6.1.3. Mendorong kerjasama dengan masyarakat dalam bidang usaha dan bisnis

6.1.4. dsb

6.2. Komite Sekolah

6.2.1. Transparansi

6.2.2. Akuntabilitas

6.2.3. Demokrasi

6.3. Anggota Komite Sekolah

6.3.1. Orang tua

6.3.2. Dewan guru

6.3.3. Tokoh masyarakat

6.3.4. Kelompok dunia usaha/industri

6.3.5. kelompok pemerhati pendidikan

6.4. Identifikasi langkah alternatif pemecahan persoalan

7. Budaya dan Lingkungan Sekolah

7.1. Penerapan 7K

7.1.1. Kebersihan

7.1.2. Ketertiban

7.1.3. Kesehatan

7.1.4. Keindahan

7.1.5. Kekeluargaan

7.1.6. Keamanan

7.1.7. Kerindangan

7.2. Budaya membaca

7.3. Pola hidup bersih

7.4. Penerapan tata tertib