Tugas Ips

tugas iosps

Get Started. It's Free
or sign up with your email address
Tugas Ips by Mind Map: Tugas Ips

1. Harga

1.1. Pengertian Harga

1.1.1. Harga adalah suatu nilai tukar yang bisa disamakan dengan uang atau barang lain untuk manfaat yang diperoleh dari suatu barang atau jasa bagi seseorang atau kelompok pada waktu tertentu dan tempat tertentu.

1.2. Fungsi harga

1.2.1. Menjadi acuan dalam memperhitungkan nilai jual suatu barang atau jasa. Untuk membantu aktivitas transaksi, dimana harga yang sudah terbentuk akan mempermudah proses jual-beli. Penetapan harga yang tepat akan memberikan keuntungan bagi penjual atau produsen. Menjadi salah satu acuan bagi konsumen dalam menilai kualitas suatu barang atau jasa. Membantu konsumen dalam pengambilan keputusan berkaitan dengan manfaat produk dan daya beli konsumen.

2. Permintaan

2.1. Pengertian permintaan

2.1.1. permintaan adalah kesanggupan pembeli untuk membeli berbagai jumlah barang dan jasa pada berbagai tingkat harga dalam waktu tertentu

2.2. Hukum permintaan

2.2.1. jika harga suatu barang atau jasa naik, jumlah barang atau jasa yang diminta turun

2.3. Kurva Permintaan

2.4. Faktor -faktor yang mempengaruhi permintaan

2.4.1. Intensitas kebutuhan

2.4.2. Perkiraan pendapatan

2.4.3. Selera masyarakat

2.4.4. Perkiraan harga

2.4.5. Adat dan kebiasaan

2.4.6. Harga barang substitusi

2.4.7. Harga barang komplementer

2.5. Macam - macam permintaan

2.5.1. Permintaan menurut daya beli konsumen

2.5.2. Permintaan menurut jumlah permintaan

2.6. Permintaan menurut subjeknya

2.7. Etika ekonomi dalam penawaran barang dan jasa

2.7.1. dalam melakukan permintaan, konsumen harus menyesuaikannnya dengan jumlah pendapatan yang dimiliki.

2.7.2. dalam melakukan permintaan, jumlah barang dan jasa yang ingin dibeli tidak boleh berlebihan.

2.7.3. dalam melakukan permintaan, konsumen mendahulukan barang dan jasa yang lebih penting

2.7.4. dalam melakukan permintaan, konsumen tidak mudah terpengaruhi oleh iklan dan bujukan orang lain.

3. Penawaran

3.1. Pengertian penawaran

3.1.1. berbagai jumlah barang atau jasa yang ingin dijual oleh penjual atau oleh produsen pada waktu tertentu dan pada berbagai tingkat harga

3.2. Hukum penawaran

3.2.1. (ceteris paribus) : Jika harga semakin murah maka permintaan atau pembeli akan semakin banyak dan sebaliknya. Jika harga semakin rendah/murah maka penawaran akan semakin sedikit dan sebaliknya.

3.3. Macam-macam penawaran

3.3.1. penawaran individu

3.3.2. oenawaran kolektif

3.4. Etika ekonomi dalam permintaan barang dan jasa

3.4.1. penjual / prosuden harus mengetahui jenis barang dan jasa yg dibutuhkan konsumen

3.4.2. penjual / prosuden harus mengatahui berapa kira-kira jumlah barang dan jasa yang dibuthkan konsumen.

3.4.3. penjual / produsen harus memberikan harga yang wajar dan dpt dijangkau oleh masyarakat sehingga barang dan jasa yg ditawarkan laku

3.4.4. penjual / produsen harus mengetahui bagaimana selera konsumen sehingga model barang dan jasa yg ditawarkan sesuai dengan keinginan konsumen

3.4.5. penjual / produsen harus mengetahui peristowa penting tertentu seperti natal, idul fitri, tahun baru, pertandingan sepak bola piala dunia

3.4.6. penjual / produsen harus mengetahui strategi penawaran yg tepat sesuai dgn jenis barang dan jasa yg ditawarkan

3.4.7. penjual / produsen harus memerhatikan kepentingan masyarakat banyak dan tidak merugikan masyakarat.

3.5. Kurva penawaran