PERMASALAHAN SOSIAL DALAM MASYARAKAT
by Syiffa Revyta
1. Elemen Penting Dalam Permasalahan Sosial
1.1. Elemen Objektif: sikap yang menyadari bahwa keberadaan kondisi sosial merupakan bagian tak teroisahkan dari pengalaman hidup manusia itu sendiri.
1.2. Elemen Subjektif: sikap yang berkaitan dengan keyakinan bahwa terdapat kondisi sosial berbahaya bagi masyarakat dan penting untuk diatasi.
2. Teori-Teori Masalah Sosial
2.1. Teori Fungsionalisme: Semua bagian masyarakat mempunyai fungsi masing-masing.
2.2. Teori Konflik: Timbul dari berbagai macam konflik social. Setiap konflik muncul dari ketimpangan antara yang kuat dan yang lemah.
2.3. Teori Interaksionisme Simbolik: teori yang memiliki asumsi bahwa manusia membentuk makna melalui proses komunikasi.
3. Faktor Penyebab Masalah Sosial
3.1. Faktor Ekonomi
3.2. Faktor Biologis
3.3. Faktor Psikologis
3.4. Faktor Sosial dan Kebudayaan
4. Pandangan Para Tokoh
4.1. Arnold M Rose: Situasi yang telah memengaruhi sebagian besar masyrakat sehingga mereka percaya bahwa situasi itu adalah sebab dari kesulitan mereka.
4.2. Richard and Richard: Pola perilaku dan kondisi yang tidak diinginkan dan tidak dapat diterima oleh sebagian besar anggota masyarakat.
5. Hal yang perlu diperhatikan tentang Masalah Sosial
5.1. Ada sesuatu yang salah dan membahayakan orang sehingga perlu dievaluasi
5.2. Mengandung optimism untuk dapat diubah
5.3. Kondisi yang sulit memengaruhi tidak hanya satu orang tapi sejumlah besar masyarakat
5.4. Kondisi yang harus diubah