Get Started. It's Free
or sign up with your email address
SEPAK BOLA by Mind Map: SEPAK BOLA

1. Taktik dalam Sepak Bola

1.1. Taktik menyerang

1.1.1. Serangan balik (counter attack)

1.1.2. Bermain panjang (long passing)

1.1.3. Bermain dengan cara bola hanya ditujukan ke pemain depan (target man)

1.1.4. Bermain dari kaki ke kaki sambil mengatur irama permainan (circulation football)

1.1.5. Irama (ritme) pertandingan yang harus dikuasai oleh seluruh anggota tim

1.1.6. Membantu teman yang menguasai bola (support)

1.1.7. Satu dua sentuhan (one or two touch)

1.1.8. Membuka daerah atau melebar (open space).

1.2. Taktik pertahanan

1.2.1. Menggangu lawan yang menguasai bola dan pemain menjaga lawan satu per satu

1.2.2. Menjaga daerah secara ketat, ketika kehilangan bola dan menyusun pertahanan

1.2.3. Mempersempit ruang tembak lawan

1.2.4. Mematikan peran salah seorang pemain, baik sebagai playmaker, target man, maupun pemain kunci

1.2.5. Tidak memberikan kesempatan lawan mengembangkan pola permainannya

1.2.6. Memaksa lawan bermain di daerahnya sendiri.

2. Pelanggaran-Pelanggaran dalam Sepak Bola

2.1. Menerjang lawan secara kasar.

2.2. Menerjang lawan dari belakang (kecuali jika lawan itu menghalang-halanginya)

2.3. Memukul atau mencoba memukul lawan.

2.4. Melompati pada lawan.

2.5. Menendang atau mencoba menendang lawan.

2.6. Menjatuhkan lawan

2.7. Mendorong lawan dengan tangan atau bagian dari lengan.

2.8. Memainkan bola dengan tangan atau lengan seperti membawa, memukul, dan mendorong bola.

2.9. Memegang lawan dengan bagian lain dari tangan.

3. Administrasi Pemain

3.1. Kelompok umur 10 – 12 tahun

3.2. Kelompok umur 13 – 14 tahun

3.3. Kelompok umur 15 – 16 tahun (remaja/Haornas Cup)

3.4. Kelompok umur 17 – 18 tahun (junior/Suratin Cup)

3.5. Usia dibawah 21 tahun

3.6. Usia dibawah 23 tahun (senior, Porda, PON)

3.7. Usia diatas 23 tahun (senior, PSSI Liga Indonesia)

4. Pengertian

4.1. Permainan bola besar yang dimainkan oleh dua tim berisi 11 orang di setiap timnya

4.2. Herwin (2004:78) Pengertian sepak bola menurut Herwin adalah permainan kelompok yang melibatkan banyak unsur, seperti fisik, teknik, taktik, dan mental.

4.3. Luxbacher (2008:2) Pengertian sepak bola menurut Luxbacher adalah pertandingan sepak bola itu dimainkan oleh dua tim yang masing-masing beranggotakan 11 orang. Masing-masing tim mempertahankan gawan dan berusaha menjebol gawang lawan.

4.4. Muhajir (2007:22) Pengertian sepak bola menurut Muhajir adalah suatu permainan yang dilakukan dengan jalan menyepak, yang mempunyai tujuan untuk memasukkan bola kegawang lawan dengan mempertahankan gawang tersebut agar tidak kemasukan bola”.

5. Keterampilan Gerak Permainan Sepak Bola

5.1. Keterampilan Gerak Menendang Bola

5.1.1. Menendang Bola dengan Kaki Bagian Dalam

5.1.2. Menendang bola dengan kaki bagian luar

5.1.3. Menendang Bola dengan Punggung Kaki

5.2. Keterampilan Gerak Memberhentikan/Mengontrol Bola

5.2.1. Menghentikan/ Mengontrol bola dengan Telapak Kaki

5.2.2. Mengontrol Bola dengan Punggung Kaki

5.2.3. Mengontrol Bola dengan Dada

5.2.4. Menghentikan/Mengontrol Bola dengan Paha

6. Istilah-Istilah dalam Sepak Bola

6.1. Dribbling

6.2. Shooting

6.3. Passing

6.4. Tendangan Pinalti

6.5. Tendangan Sudut/ Sepak Pojok/ Corner

6.6. Tendangan bebas/ Free kick

6.7. Diving

6.8. Offside

6.9. Kick Off

6.10. Injury time

6.11. Half Time

6.12. Throw In

6.13. Substitution