Get Started. It's Free
or sign up with your email address
Mind Map Cerita pendek by Mind Map: Mind Map Cerita pendek

1. Harapan

1.1. Ketenangan dan keberanian Tira memberi harapan kepada teman-temannya. Dia membuat mereka merasa aman dan damai.

2. Pandangan hidup

2.1. Eliza dan Azza melihat dunia sebagai media untuk bersenang-senang. Mereka hanyalah remaja sembrono melakukan hal-hal yang bodoh.

2.2. Tira melihat dunia sebagai tantangan. Tempat dengan level dan penaklukan yang harus diselesaikan.

2.3. Shali tidak peduli dengan kehudupan. Dia tidak mendapatkan apa yang membawa sukacita bagi orang-orang.

3. Nilai hidup

3.1. Kita tidak tahu setiap detail dari kehudupan teman-teman kita. Tanyalah kabar mereka, walaupun jika kita pikir semuanya baik-baik saja.

4. Sikap leadership.

4.1. Tira menjaga semuanya yang ia sayangi Dia menenangkan situasi saat dibutuhkan, dan mengambil langkah ketika tidak ada orang lain yang melakukannya. Dia adalah perekat yang menyatukan kelompok itu.

5. Tokoh & Sifat

5.1. Shali: Manipulatif, sarkastis, muka dua.

5.2. Azza: Penuh canda, tidak serius, banyak bicara.

5.3. Tira: Pemberani, cerdas, pemimpin, pendiam.

5.4. Eliza: Ekstrovert, sok jagoan, pengecut.

6. Orientasi

6.1. Sekelompok gadis SMA dapat terdengar dari belakang kelas. Merkeka dikenal sebagai pembuat onar dan dikenal karena kejenakaan mereka.

7. Rangkaian Peristiwa

7.1. Kelas telah selesai dan siswa dan staf sudah mulai menuju keluar dari sekolah. Para gadis terlalu asyik dengan sesi obrolan mereka untuk puang begitu cepat. Saat itulah salah satu dari mereka membuat rencana yang brilian. "Gimana kalau kita... nginap disini?". Ya... anggap saja rencana itu tidak se-"brilian" seperti yang mereka kira.

8. Komplikasi

8.1. Selama menginap, mereka terus memperhatikan hal-hal aneh mulai terjadi. Ini diawalkan saat mereka terus melihat mayat hewan kecil seperti kucing dan tupai di sekitar sekolah. Kemudian hal berikutnya adalah sesuatu yang mereka tidak pernah akan duga. Mayat milik salah satu mereka. Ada pembunuh yang sedang berkeliaran.

9. Resolusi

9.1. Tira mengakhiri semua ini ketika dia berhadapan langsung dengan si pembunuh. Meraih pisau dengan tangannya yang berlumuran dengan darah, Tira menikamnya tepat di jantung si pembunuh.